Minggu Terakhir, Satgas TMMD Ke – 123 Kodim 0811/Tuban Bekali Wawasan Kebangsaan Di SDN Paseyan

    Minggu Terakhir, Satgas TMMD Ke – 123 Kodim 0811/Tuban Bekali Wawasan Kebangsaan Di SDN Paseyan

    TUBAN, – Sebagai salah satu alternatif pendidikan karakter kebangsaan kepada generasi penerus bangsa yang luas melalui penyuluhan yang bertemakan sejarah bangsa dan negara Indonesia dilakukan secara terjadwal pada program kemanunggalan TNI-Rakyat berskala nasional bertempat di SDN Paseyan, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban. Senin (17/03/2025)

    Letda Arm Adha Rianto yang tergabung dalam Satgas TMMD Ke-123 berkesempatan untuk memberikan materi wawasan kebangsaan kepada 105 siswa dan siswi di sekolah Dasar Negeri 1 Paseyan yang termasuk menjadi lokasi pembuatan jalan tembus dalam pelaksanaan TMMD.

    “Kegiatan wawasan kebangsaan terus dilakukan di minggu terakhir oleh Satgas TMMD ke-123 di wilayah Kabupaten Tuban”, Ujar Danton Satgas TMMD.

    Dengan didampingi para pengajar disekolah tersebut Danton Satgas TMMD Letda Arm Adha Rianto mengawali pengarahan mengenai nama nama presiden Indonesia dari awal sampai dengan sekarang.

    “Oleh karena itulah maka sejak lama Presiden Indonesia dikenal dunia sampai dengan sekarang ini”, Paparnya. (Farozich)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Apel Pagi Dilaksanakan Satgas TMMD Ke123...

    Artikel Berikutnya

    Pengecatan Rumah Pak Joko Di Rampungkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Komitmen Keberlanjutan KAI Logistik: Penguatan Moda KA, Digitalisasi, dan Aksi Hijau
    Babinsa Koramil 02/Timika Komsos Serta Bantu Petani Rawat Tanaman Melon

    Ikuti Kami