Tindak Lanjuti Arahan Menko Marves, Dandim 0811 Tuban dan Kapolres Cek Harga Migor Curah di Pasar

    Tindak Lanjuti Arahan Menko Marves, Dandim 0811 Tuban dan Kapolres Cek Harga Migor Curah di Pasar

    TUBAN, - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Republik Indonesia Luhut Binsar Pandjaitan memerintahkan TNI – Polri untuk menjaga kegiatan distribusi dan ketentuan harga minyak goreng curah agar sesuai dengan aturan pemerintah.

    Luhut juga meminta TNI – Polri untuk membantu menindak tegas oknum yang menjual minyak goreng dengan harga di luar ketentuan pemerintah. Perintah tersebut dikeluarkan Bpk. Luhut setelah diperintah Presiden Jokowi untuk mengecek dilapangan tentang minyak goreng curah dengan Harga Eceran Tertinggi (HET) dari distributor sampai ke pengecer paling bawah.

    Menindaklanjuti perintah tersebut, Dandim 0811 Tuban Letkol Inf Sudaha Erwin bersama Kapolres Tuban, AKBP Darman serta jajaran PJU terjun langsung ke lapangan melakukan sidak harga Migor curah di Pasar Besar Tuban, Jum’at, (27/05/2022)

    Dandim 0811 Tuban, Letkol Inf Suhada Erwin mengatakan bahwa memang dalam sidak yang dilakukan disejumlah toko tersebut, jika ditemukan harga minyak goreng dari tingkat agen sampai ke pengecer belum sesuai HET, agar mematuhi peraturan yang sudah ditetapkan oleh pemerintah.

    ” TNI sangat mendukung apa yang menjadi keputusan dari pemerintah”, Jelas Dandim.

    Dandim menegaskan bahwa TNI akan mendukung serta mengawal Polri dalam menertibkan harga Migor Curah agar sesuai HET. Sebab TNI juga mendapat perintah untuk menjaga distribusi dan kestabilan harga Migor Curah sampai ke konsumen paling bawah atau masyarakat umum.

    “hasil temuan HET yang tidak sesuai, akan dilaporkan ke pimpinan untuk kemudian ditindaklanjuti”, tegasnya.(Pen 0811)

    TUBAN
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Peran Babinsa Dalam Menunjang Program TMMD...

    Artikel Berikutnya

    Satgas TMMD Kodim 0811 Tuban Bangun Tanggul...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Netralitas TNI Harga Mati, Pesan Dandim Kepada Seluruh Babinsa Jajaran Kodim 0811/Tuban
    Tanamkan Karakter Kedisiplinan, Babinsa Koramil 0811/16 Singgahan Berikan Materi Wasbang Tentang LBB SMKN 1 Singgahan
    Koramil 0811/13 Tambakboyo Karya Bakti Bersama Sakawira Kartika Dan Masyarakat Dalam Rangka Persiapan Festival Pesisir Pantai Tuban Tahun 2024
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Bati Tuud Koramil 0811/10 Bangilan Hadiri Kegiatan Bahtsul Masail Bersama Para Ulama Tuban
    Netralitas TNI Harga Mati, Pesan Dandim Kepada Seluruh Babinsa Jajaran Kodim 0811/Tuban
    KASAD Cicipi Minuman Kuliner Khas UMKM dari Kodim 0811/Tuban
    Koramil 0811/13 Tambakboyo Karya Bakti Bersama Sakawira Kartika Dan Masyarakat Dalam Rangka Persiapan Festival Pesisir Pantai Tuban Tahun 2024
    Selaku Pembina Upacara Bendera Hari Senin, Danramil Berikan Motivasi Siswa-Siswi SMA Negeri 1 Kenduruan
    Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Di Wilayah, Forkopimda Kabupaten Tuban Melaksanakan Apel Gelar Pasukan Dan Peralatan Di Kodim 0811/Tuban
    Sepanjang Tahun 2023, Polres Tuban Sukses Tuntaskan Kasus Peredaran Narkoba
    Gelar Jum'at Curhat, Kapolres Tuban Ajak Masyarakat Jaga Kerukunan Meski Beda Pilihan 
    Tingkatkan Koordinasi Dan Komunikasi, Babinsa Koramil 0811/18 Parengan Komsos Dengan Perangkat Desa Binaan

    Ikuti Kami