Peringatan HUT ke-77 RI, Kapolres Tuban Pimpin Apel Kehormatan dan Renungan Suci

    Peringatan HUT ke-77 RI, Kapolres Tuban Pimpin Apel Kehormatan dan Renungan Suci

    TUBAN - Kepala kepolisian resor Tuban AKBP Rahman Wijaya, S.I.K., S.H., M.H., menghadiri Apel kehormatan dan renungan suci yang digelar di Taman Makam Pahlawan (TMP) Ronggolawe kabupaten Tuban dalam rangka memperingati HUT ke-76 Kemerdekaan Republik Indonesia, Selasa (16/08/2022) malam.

    Dalam kegiatan tersebut turut dihadiri Bupati Tuban Aditya Halindra Faridzky, S.E., Wakil Bupati Tuban H. Riyadi, S.H., Ketua DPRD Kab. Tuban H. M. Miyadi, S.Ag., M.M., Dandim 0811 Tuban Letkol Inf. Suhada Erwin;6. Wakapolres Tuban Kompol Palma Fitria Fahlevi, S. IP., S.I.K. M.I.K., Forkopimda kabupaten Tuban serta para Veteran.

    Kegiatan diawali dengan laporan komandan apel dilanjutkan dengan penghormatan kepada arwah para pahlawan oleh pimpinan apel. Sesaat sebelum renungan suci dimulai, seluruh lampu penerangan yang ada di Taman makam pahlawan dipadamkan dengan diiringi peniupan terompet sangkakala kemudian obor wasiat dinyalakan oleh pimpinan apel, dilanjutkan pembacaan naskah renungan suci. 

    "Kegiatan ini sebagai bentuk penghormatan terhadap para pahlawan yang telah gugur dalam merebut kemerdekaan dari tangan para penjajah, serta mengenang jasa-jasa pahlawan yang telah memberikan kemerdekaan terhadap bangsa Indonesia" Ucap AKBP Rahman Wijaya

    Apel kehormatan dan renungan suci yang dilaksanakan tepat pukul 24.00 Wib menjelang tanggal 17 Agustus 2022, kegiatan tersebut merupakan rangkaian dari peringatan Hari Ulang Tahun ke-77 Republik Indonesia.

    tuban
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Glondonggede dan DKP2P Kab. Tuban...

    Artikel Berikutnya

    HUT ke-77 Republik Indonesia, Polres Tuban...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Presiden Prabowo Subianto Umumkan Menteri Negara dalam Pemerintahan Periode 2024-2029
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Komandan Kodim 0811/Tuban Pimpin Apel Kesiapsiagaan Dalam Rangka Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden Dan Wakil Presiden RI Tahun 2024
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Danramil 0811/04 Merakurak Mewakili Komandan Kodim Hadiri Wisuda V Sarjana Strata 1 Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (Iainu) Tuban Tahun 2024
    Babinsa Koramil 0811/02 Palang Bersama BPBD Menggelar Sosialisasi Kesiapsiagaan Menghadapi Potensi Gempa Bumi Dan Tsunami Di Pesisir Pantai Kabupaten Tuban
    Komandan Kodim 0811/Tuban Pimpin Apel Kesiapsiagaan Dalam Rangka Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden Dan Wakil Presiden RI Tahun 2024
    Pimpin HUT TNI Ke-79, Dandim 0811/Tuban Sampaikan Amanat Panglima TNI
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Danramil 0811/04 Merakurak Mewakili Komandan Kodim Hadiri Wisuda V Sarjana Strata 1 Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (Iainu) Tuban Tahun 2024
    Selaku Pembina Upacara Bendera Hari Senin, Danramil Berikan Motivasi Siswa-Siswi SMA Negeri 1 Kenduruan
    Sepanjang Tahun 2023, Polres Tuban Sukses Tuntaskan Kasus Peredaran Narkoba
    Tingkatkan Koordinasi Dan Komunikasi, Babinsa Koramil 0811/18 Parengan Komsos Dengan Perangkat Desa Binaan
    Babinsa Koramil 0811/02 Palang Bersama Tim Nakes Dampingi Kegiatan BIAS TB
    Gelar Jum'at Curhat, Kapolres Tuban Ajak Masyarakat Jaga Kerukunan Meski Beda Pilihan 

    Ikuti Kami