Dandim 0811 Tuban Resmikan Musholla Al-Ikhlas Wilayah Koramil 0811/13 Tambakboyo

    Dandim 0811 Tuban Resmikan Musholla Al-Ikhlas Wilayah Koramil 0811/13 Tambakboyo

    TUBAN – Mushola Al-Ikhlas Koramil 13/Tambakboyo Kodim 0811 Tuban telah resmi digunakan, dengan ditandai penandatanganan prasasti oleh Komadan Kodim 0811 Tuban Letkol Inf Suhada Erwin dengan didampingi pejabat Muspika Kecamatan Tambakboyo Kab. Tuban, Rabu (29/3/2023).

    Camat Tambakboyo Bpk. Ari Wibowo Waspodo menyampaikan ucapan syukur alhamdulillah hari ini Mushola Al-Ikhlas di Ds. Cokrowati telah diresmikan, dan kami mengucapkan terima kasih kepada yang mau peduli untuk membangun tempat ibadah untuk warga desa Cokrowati, karna Musholla adalah tempat ibadah kaum muslimin yang memiliki peran strategis dalam pertumbuhan peradaban umat Islam.

    “Mushola Al-Ikhlas sangat luar biasa pembangunan ini bagi saya berterimakasih kepada Koramil 0811/13 Tambakboyo yang sudah bekerja sama dengan masyarakat sekitar, ”Pungkas Pak Camat.

    Ditempat itu juga, Dandim dalam sambutannya menyampaikan bahwa dengan di resmikannya tempat ibadah ini kami mengucapkan banyak terima kasih dan penghargaan kepada semua pihak yang telah bekerja keras dan menyumbangkan pikiran, tenaga, dan bantuannya untuk merenovasi Mushola di Ds. Cokrowati karena Mushola adalah pusat kebaikan.

    “Saya harap agar Musholla ini selalu dijaga dan dirawat, baik kesucian maupun kebersihannya, ” Pinta Dandim. (Faro)

    Acara peresmian Musholla dilanjutkan dengan Penyerahan Sertifikat Mushola Al-Ikhlas dari kas desa oleh Ustadz Kurdi (Takmir Mushola Al-Ikhlas) kepada Fuad Nurul A (Kades Cokrowati), dilanjutkan dengan pemotongan pita Mushola Al-Ikhlas Dsn. Cokrowati Ds. Cokrowati Kec. Tambakboyo Kab. Tuban oleh Letkol Inf Suhada Erwin (Dandim 0811/Tuban). ( Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Pemkab Gelar Rakor Gebyar Santunan 2000...

    Artikel Berikutnya

    Kodim 0811 Tuban Manfaatkan Sisa Pembakaran...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Presiden Prabowo Subianto Umumkan Menteri Negara dalam Pemerintahan Periode 2024-2029
    Komandan Kodim 0811/Tuban Pimpin Apel Kesiapsiagaan Dalam Rangka Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden Dan Wakil Presiden RI Tahun 2024
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Danramil 0811/04 Merakurak Mewakili Komandan Kodim Hadiri Wisuda V Sarjana Strata 1 Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (Iainu) Tuban Tahun 2024
    Tanamkan Jiwa Nasionalis, Babinsa Koramil 0811/12 Bancar Berikan Pelatihan Upacara Bendera Merah Putih
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Komandan Kodim 0811/Tuban Pimpin Apel Kesiapsiagaan Dalam Rangka Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden Dan Wakil Presiden RI Tahun 2024
    Pimpin HUT TNI Ke-79, Dandim 0811/Tuban Sampaikan Amanat Panglima TNI
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Danramil 0811/04 Merakurak Mewakili Komandan Kodim Hadiri Wisuda V Sarjana Strata 1 Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (Iainu) Tuban Tahun 2024
    Selaku Pembina Upacara Bendera Hari Senin, Danramil Berikan Motivasi Siswa-Siswi SMA Negeri 1 Kenduruan
    Sepanjang Tahun 2023, Polres Tuban Sukses Tuntaskan Kasus Peredaran Narkoba
    Tingkatkan Koordinasi Dan Komunikasi, Babinsa Koramil 0811/18 Parengan Komsos Dengan Perangkat Desa Binaan
    Babinsa Koramil 0811/02 Palang Bersama Tim Nakes Dampingi Kegiatan BIAS TB
    Gelar Jum'at Curhat, Kapolres Tuban Ajak Masyarakat Jaga Kerukunan Meski Beda Pilihan 

    Ikuti Kami