Babinsa Koramil 0811/15 Jenu Tuban Hadir Dalam Acara KONFERANCAB VII PAC Gerakan Pemuda Ansor

    Babinsa Koramil 0811/15 Jenu Tuban Hadir Dalam Acara KONFERANCAB VII PAC Gerakan Pemuda Ansor

    TUBAN, – Bintara Pembina Desa (Babinsa) Purworejo Serma Darmani bersama unsur Forkopimka hadir dalam acara KONFERANCAB VII PAC Gerakan Pemuda Ansor bertempat di SMK Manbail Futuh Desa Beji Kec. Jenu Kab. Tuban, Minggu, (18 /6/2023).

    Kegiatan Konferensi dihadiri oleh Camat Jenu, di wakili Bpk Zaenul Arifin SH.MM, Danramil 0811/15 Jenu, diwakili oleh Babinsa desa Purworejo, Serma Darmani, Ketua PC GP Ansor kab Tuban Bpk Ahmad Ja’far Ali. S.Pt, Ketua PAC GP Ansor Jenu Sdr Masyhari S.Pd, Ketua MWC NU kec Jenu Drs H.Syaiful Huda M.Pd, Toga Kh Shodiq Asy’ar, Ketua Fatayat Nu Ranting Jenu Ibu Farid, Perwakilan dari Pemuda Muhammadiyah, dan Undangan Lainya.

    Saat di konfirmasi disela-sela kegiatan, Serma Darmani menyampaikan himbauan Kepada para peserta konferensi untuk lebih meningkatkan ketaatan dan kedisiplinan yang menjadi tauladan dalam kehidupan bermasyarakat, sebagai Bangsa Indonesia berkewajiban Cinta kepada NKRI.

    “Agar generasi muda kita memiliki karakter yang kuat untuk menghadapi tantangan zaman dan perubahan sosial di masa depan, ” Ungkapnya.

    Peran Gerakan Pemuda Ansor sebagai pilar generasi bangsa harus mampu menghadapi dan menjawab tantangan saat ini dan kedepan yang semakin komplek, sehingga kelak kader Generasi Pemuda Ansor dapat membina generasi muda. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Kolaborasi Koramil 0811/03 Semanding Dan...

    Artikel Berikutnya

    Bantu Tugas Polisi, 2 Kades di Tuban diganjar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Komandan SSK TMMD Reguler Ke-122 Kodim 1805/Raja Ampat Menunjukkan Taringnya
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Danramil 0811/04 Merakurak Mewakili Komandan Kodim Hadiri Wisuda V Sarjana Strata 1 Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (Iainu) Tuban Tahun 2024
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Tanamkan Jiwa Nasionalis, Babinsa Koramil 0811/12 Bancar Berikan Pelatihan Upacara Bendera Merah Putih
    Babinsa Koramil 0811/02 Palang Bersama BPBD Menggelar Sosialisasi Kesiapsiagaan Menghadapi Potensi Gempa Bumi Dan Tsunami Di Pesisir Pantai Kabupaten Tuban
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Pimpin HUT TNI Ke-79, Dandim 0811/Tuban Sampaikan Amanat Panglima TNI
    Untuk Berpegang Teguh Pada Ideologi Pancasila, Danramil 0811/16 Singgahan Berikan Sosialisasi Wasbang Ketahanan Nasional Tahun 2024
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Danramil 0811/04 Merakurak Mewakili Komandan Kodim Hadiri Wisuda V Sarjana Strata 1 Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (Iainu) Tuban Tahun 2024
    Selaku Pembina Upacara Bendera Hari Senin, Danramil Berikan Motivasi Siswa-Siswi SMA Negeri 1 Kenduruan
    Sepanjang Tahun 2023, Polres Tuban Sukses Tuntaskan Kasus Peredaran Narkoba
    Tingkatkan Koordinasi Dan Komunikasi, Babinsa Koramil 0811/18 Parengan Komsos Dengan Perangkat Desa Binaan
    Babinsa Koramil 0811/02 Palang Bersama Tim Nakes Dampingi Kegiatan BIAS TB
    Gelar Jum'at Curhat, Kapolres Tuban Ajak Masyarakat Jaga Kerukunan Meski Beda Pilihan 

    Ikuti Kami